Mahasiswa Fakultas Ilmu Komunikasi tetap berprestasi dimasa pandemi
Pandemi covid 19 tak bisa membendung mahasiswa fakultas ilmu komunikasi Universitas Mercu Buana untuk tetap berprestasi. Baik dalam hal berorganisasi dan berkompetisi.
Situasi pandemi menjadi sebuah tantangan tersendiri bagi mudzakir walad bin arief, Natasha Marcella Soetanto dan Arjun Aidil Akbar. Mereka membuktikan tetap dapat beradaptasi dengan lingkungan belajar daring dengan manajemen waktu yang baik mahasiswa tetap bisa berorganisasi, berkompetisi dan berujung prestasi.
Berikut prestasi yang diraih oleh :
Nata...
Tampilan halaman website Sekolah Parenting
Pandemi Covid-19 membuat semua orang harus menahan diri untuk berkaktifitas di luar rumah, termasuk menghadiri sekolah, seminar dan pelatihan.
Melihat fenomena tersebut Muhammad Iqbal, Ph.D yang merupakan Dekan Fakultas Psikologi Universitas Mercu Buana mencoba membuat inovasi pembelajar daring yang membantu masyarakat dalam mendapatkan pendidikan.
Bersama tim, Muhammad Iqbal yang juga owner Rumah Konseling melihat peluang usaha dan inovasi, khususnya calon pasangan pengantin dan orang tua dalam mendapatkan pendidikan informal, dimana saat pa...
Penayangan video peserta lomba "World Festival Pencak Silat Seni Open Virtual" yang ditayangkan melalui aplikasi Youtube
Pencak silat sebagai seni bela diri asli Indonesia sudah dikenal masyarakat di seluruh dunia. Terbukti dengan adanya organisasi silat yang tumbuh di berbagai negara. Tidak hanya sebagai seni bela diri semata, pencak silat juga bagian dari identitas kebangsaan, sehingga pencak silat mampu menjadi sarana memperluas khasanah kekayaan bangsa Indonesia.
Meskipun keadaan pandemi Covid-19 masih belum usai, UKM Pencak Silat Merpati Putih UMB tetap produktif dan kreatif dalam men...
Pemaparan materi oleh narasumber workshop - Mohammad Iqbal, Ph.D
Dewasa ini marak terjadi dikalangan pelajar dan mahasiswa, perilaku menyimpang dan kerusakan moral dari yang ringan sampai yang berat seringkali mereka perlihatkan. Contoh yang sering terjadi adanya tindak kekerasan (bulliying) sesama teman.
Untuk mencegah tindak bulliying dilingkungan kampus, Direktorat Kemahasiswaan UMB mengadakan workshop pencegahan dan penanganan bulliying dengan tema "Membangun Karakter Melalui Komunikasi Efektif Dalam Mereduksi Bulliying di Kehidupan Kampus". Acara ini diadakan pada 22 Desember 2020 yan...
Workshop pencegahan dan penangan pelecehan seksual bersama Dr. Dewi Inong Irana, SP.KK.,FINSDV, FAADV.
Direktorat Kemahasiswaan UMB mengadakan workshop pencegahan dan penanganan pelecehan seksual secara virtual dengan tema "Gaul dan Hidup Sehat Milineal Ok Banget". Acara ini diadakan pada 22 Desember 2020 dengan narasumber Dr. Dewi Inong Irana, SP.KK.,FINSDV, FAADV.
Pentingnya edukasi seksual bagi mahasiswa sebagai milineal muda agar tidak salah gaul terlebih lagi yang dapat menjurus kepada seks bebas dan pelecehan seksual. Seringkali kita mendengar terjadinya tindak pelecehan seksual term...
Pemeberian sambutan oleh Menteri Komunikasi dan Informasi yang diwakilkan oleh Plt. Direktur Ekonomi Digital - Dr. I Nyoman Adhiarna di Seminar Nasional Pengaplikasian Telematika (SINAPTIKA) 2020
Fakultas Ilmu Komputer kembali mengadakan kegiatan rutin tahunan Seminar Nasional Pengaplikasian Telematika (SINAPTIKA) 2020 yang bertajuk "Peningkatan Inovasi Digital Untuk Menjawab Tantangan Global di Masa Pandemi". Acara ini berlangsung pada Sabtu, 12 Desember 2020 melalui aplikasi zoom dan diikuti oleh sekitar 500 peserta dari berbagai universitas.
Rektor Universitas Mercu Buana - Prof. Dr. Ng...
Pemaparan materi oleh Direktur Pengelolaan Kekayaan Intelektual BRIN – Prof. Dr. Heri Hermansyah, ST.,M.Eng.,IPU
Kemenristek BRIN (Badan Riset dan Inovasi Nasional) menyelenggarakan Sosialisasi Program Riset Nasional, HKI dan Jurnal yang dikoordinir oleh Direktorat Ristek , Publikasi dan Kerjasama Dalam Negeri Universitas Mercu Buana pada 11 Desember 2020 melalui aplikasi zoom. Narasumber pada acara tersebut yaitu : Direktur Pengelolaan Kekayaan Intelektual BRIN – Prof. Dr. Heri Hermansyah, ST.,M.Eng.,IPU dan Direktur Pengembangan Teknologi Industri BRIN – Dr. Hotmatua Daulay, M.Eng.,B.Eng.
...