ID   EN
Universitas Mercu Buana

Daftar News

Integritas, etika, dan empati adalah tiga pilar yang penting bagi seorang pemimpin karena mereka membentuk landasan moral dan sosial yang kuat dalam pengambilan keputusan dan interaksi dengan orang lain. Pesan itulah yang disampaikan Rektor Universitas Mercu Buana, Prof. Dr. Andi Adriansyah, M. Eng., dalam sambutan pada acara Wisuda Diploma LVI, Sarjana LX, Magister XLVII, & Doktor VII Tahun Akademik 2023/2024, pada Rabu (8/5/2024) di Tangerang Selatan, Banten.

Universitas Mercu Buana mewisuda 2.309 mahasiswa/i yang terdiri dari berbagai jenjang program studi yang terbagi dalam dua sesi...

Read More...




Universitas Mercu Buana (UMB) mempersiapkan mahasiswa menghadapi tantangan global melalui pendirian Mercu Buana - Students Learning and Support Center (Mercu Buana - SLSC). Mercu Buana SLSC akan memberikan bekal kemampuan bahasa Inggris sebagai salah satu kompetensi budaya global, sekaligus mendukung visi Indonesia emas 2045.

Rektor Universitas Mercu Buana, Prof. Dr. Andi Andriansyah, M. Eng., mengatakan Mercu Buana - SLSC membangun kemitraan strategis dengan lembaga Bahasa Briton dalam memajukan pendidikan bahasa Inggris di Indonesia. Briton merupakan lembaga Bahasa Inggris yang secara re...

Read More...



Biro Perpustakaan Universitas Mercu Buana (UMB) mengambil langkah maju dalam meningkatkan standar kualitas riset bagi dosen dan mahasiswanya dengan menggandeng salah satu sumber informasi akademik terkemuka, yaitu database e-journal Emerald.

Kerjasama ini diharapkan akan membuka akses yang lebih luas terhadap literatur riset berkualitas tinggi, memfasilitasi akses terhadap informasi terkini, serta mendukung pertumbuhan akademik di lingkungan kampus.

Hal itu rangkum dalam acara “Pelatihan dan Workshop E-Journal Emerald untuk Meningkatkan Kualitas Penelitian Civitas Akademika Universitas...

Read More...




Tiga mahasiswa Universitas Mercu Buana mendapatakan program beasiswa dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia (Kemendikbudristek) melalui program IISMA 2024 (Indonesian International Student Mobility Awards). Program ini bertujuan untuk memberikan kesempatan mahasiswa untuk mendapatkan pengalaman belajar di berbagai kampus di luar negeri, sehingga mereka dapat memperluas pengetahuan dan meningkatkan keterampilan di lingkungan akademik internasional.

Dhani Amanda Putra, salah satu penerima beasiswa IISMA 2024, mengaku senang diterima di University of...

Read More...



Tiga mahasiswa Universitas Mercu Buana mendapatakan program beasiswa dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia (Kemendikbudristek) melalui program IISMA 2024 (Indonesian International Student Mobility Awards). Program ini bertujuan untuk memberikan kesempatan mahasiswa untuk mendapatkan pengalaman belajar di berbagai kampus di luar negeri, sehingga mereka dapat memperluas pengetahuan dan meningkatkan keterampilan di lingkungan akademik internasional.

Dhani Amanda Putra, salah satu penerima beasiswa IISMA 2024, mengaku senang diterima di University of...

Read More...




Universitas Mercu Buana (UMB) berhasil meraih pencapaian akreditasi Unggul untuk program studi Teknik Sipil dan Teknik Elektro pada program sarjana, sedangkan program studi Teknik Elektro pada program pascasarjana meraih akreditasi Baik Sekali.

Ketiga akreditas bergengsi itu diberikan Lembaga Akreditasi Mandiri Program Studi Keteknikan (LAM Teknik) melalui Surat Keputusan LAM Teknik No. 0168/SK/LAM Teknik/AS/IV/2024, No. 0169/SK/LAM Teknik/AS/IV/2024 dan No. 0170/SK/LAM Teknik/AM/IV/2024 yang ditandatangani Ketua Komite Eksekutif LAM Teknik PII, Prof. Dr. Ing. Ir. Misri Gozan, M. Tech., IP...

Read More...



Universitas Mercu Buana (UMB) berhasil meraih pencapaian akreditasi Unggul untuk program studi Teknik Sipil dan Teknik Elekro pada program sarjana, sedangkan program studi Teknik Elektro pada program pascasarjana meraih akreditasi Baik Sekali. Ketiga akreditas bergengsi itu diberikan Lembaga Akreditasi Mandiri Program Studi Keteknikan (LAM Teknik) melalui Surat Keputusan LAM Teknik No. 0168/SK/LAM Teknik/AS/IV/2024, No. 0169/SK/LAM Teknik/AS/IV/2024 dan No. 0170/SK/LAM Teknik/AM/IV/2024 yang ditandatangani Ketua Komite Eksekutif LAM Teknik PII, Prof. Dr. Ing. Ir. Misri Gozan, M. Tech., IPU.,...

Read More...